Jembatan Jala di Bima yang roboh akibat banjir akan diperbaiki pada 2026 dengan anggaran Rp 9 miliar dari APBD. Prioritas perbaikan direspons cepat Pemkab Bima.
Manajemen WIKA telah melakukan audiensi dengan BEI terkait kondisi perusahaan saat ini. Ia berharap, penyelenggara pasar modal turut mendukung perseroan.
Kapolrestabes Surabaya, Kombes Luthfie, mengapresiasi kekompakan warga dalam menjaga keamanan kota. Ia menegaskan pentingnya membedakan demonstran dan perusuh.
Seorang mahasiswa di sebuah universitas di Hanoi, Vietnam, dirawat secara intensif di rumah sakit. Kebiasaannya yang tidak sehat memicu kerusakan ginjal.
Saksi, Dede (64), mengatakan pohon beringin besar di depan Gedung Kemenkeu, Jakarta Pusat, sudah menunjukkan tanda-tanda kerusakan sejak sehari sebelum tumbang.