Kecelakaan lalu lintas maut terjadi di wilayah Nanggulan, Kulon Progo, pagi ini. Insiden yang melibatkan dua sepeda motor ini mengakibatkan wanita lansia tewas.
Suntari (40), residivis curanmor asal Lamongan ditangkap polisi Tuban. Ia ditangkap setelah masuk jebakan polisi saat menawarkan motor di media sosial.
Ki Anom Suroto adalah dalang legendaris yang kondang di dunia pedalangan Indonesia. Berikut profil Ki Anom Suroto yang meninggal dunia hari ini 23 Oktober 2025.
Seorang balita di Sidoarjo diculik oleh pasangan kekasih dengan modus membujuk. Beruntung, ia ditemukan selamat setelah lebih dari sehari. Pelaku ditangkap.
Kecelakaan di Ring Road Gamping, Sleman, melibatkan motor Ninja dan Vario, melukai lima orang, termasuk tiga pejalan kaki. Begini detik-detik peristiwanya.