Dewi Perssik mengatakan sapi yang hendak dikurbankannya mendapat penolakan dari ketua RT di lingkungan tempat tinggalnya. Kedua pihak akan dimediasi sore ini.
Masjid Sultan Mahmud Badaruddin Jayo Wikramo Palembang membagikan 3.500 paket daging kurban. Syaratnya warga harus memiliki kupon yang dibagikan RT setempat.
Sapi kurban bantuan dari Presiden Jokowi disembelih di Gunungkidul. Karena memiliki bobot 1 ton, penyembelihan harus melibatkan belasan orang untuk menjagalnya.
Sejumlah masjid melaksanakan penyembelihan hewan kurban di Hari Raya Idul Adha 1444 H/2023, Kamis (29/6/2023). Ada beberapa masjid besar di Kota Denpasar.
Setelah Penyembelihan hewan kurban dilakukan, panitia akan membagikan daging kurban. Kegiatan pembagian daging kurban harus sesuai dengan sunah dan syariat.