Bukan hal aneh di Indonesia ketika praktik agama berpadu dengan budaya. Buktinya ada makanan tradisional yang hanya disajikan saat bulan ramadan secara khusus.
Seporsi mie ayam umumnya dibanderol dengan harga Rp 20.000-Rp 25.000. Namun, berbeda dengan mie ayam ini karena seporsinya dibanderol Rp 3.000 hingga Rp 5.000.