detikJabar
Suara Caleg PDIP Lebihi Ganjar-Mahfud Tak Akan Dilantik, Ini Kata Ono
Ketua PDIP Jabar Ono Surono menjelaskan soal surat edaran yang dikeluarkan Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri terkait semua caleg wajib menangkan Ganjar-Mahfud.
Selasa, 20 Feb 2024 12:15 WIB