KPK masih mengusut kasus dugaan korupsi pembangunan rel kereta api di lingkungan DJKA Wilayah Jawa Timur. Hari ini, KPK memanggil pihak swasta untuk diperiksa.
Sebanyak 203 minimarket di Surabaya disegel karena tidak memiliki jukir resmi. Jukir resmi digaji Rp 300 ribu per bulan dan tidak boleh menarik uang parkir.
Fitri Tropica menyebut suaminya, Irvan Hanafi, lebih jago masak dibanding dirinya. Irvan bahkan pernah memasak opor ayam untuk teman-teman kosnya saat kuliah
Dugaan penyelewengan miliaran rupiah dana Kalurahan Wonokromo sedang ditangani Inspektorat Bantul. Lurah melaporkan kasus ini dan pemeriksaan saksi berlangsung.