KH Ubaidillah Amin (Gus Ubaid) mengungkap keluhan petani tebu Jatim soal harga murah dari pabrik gula dipicu rendemen rendah. Dia minta pemerintah bertindak.
Pengendara mobil dan motor yang melintas di Jalan Gumitir, Jember, sebaiknya hati-hati. Sebab di jalur tersebut ada tumpahan solar yang membuat jalanan licin.
Jawa Timur memberlakukan pembatasan lalu lintas untuk kendaraan angkutan barang selama Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, demi kelancaran arus lalu lintas.
Kiai Taufik Hasyim dan Nyai Amiratul Nawaddah meninggal akibat kecelakaan di tol Pasuruan-Probolinggo. Masyarakat terkejut atas kehilangan tokoh agama ini.