Tim bulutangkis Indonesia menjadi juara umum SEA Games 2025 dengan torehan 3 emas, 3 perak, dan 4 perunggu. Regenerasi sektor vital dinilai masih berlanjut.
Polda Jatim mendalami kasus pembunuhan mahasiswi UMM, Faradila Amalia. Bripka AS jadi tersangka, penyidik masih buru pelaku lain dan kumpulkan barang bukti.
Keluarga Yatman melaporkan penyidik Polres Musi Rawas ke Propam Polda Sumsel, tuduh tidak sesuai prosedur dalam kasus pencurian sawit. Proses hukum berlanjut.
Kejaksaan Tinggi Jatim ambil alih penuntutan kasus pencurian burung dilindungi di Taman Nasional Baluran. Tuntutan awal dua tahun penjara viral di media sosial.
Salt bread masih digemari karena rasa gurih buttery dan teksturnya yang garing kenyal. Kalau mencari salt bread enak di Jakarta, coba mampir ke 5 bakery ini!