Muhamadiyah usul sidang isbat untuk menentukan Idul Fitri ditiadakan. Pasalnya posisi hilang diprediksi sudah memenuhi kriteria sesuai kesepakatan MABIMS.
Kanwil Kemenag Bali tidak menggelar pemantauan hilal saat penentuan 1 Syawal 1446 Hijriah/2025 karena bertepatan dengan Hari Raya Nyepi pada 29 Maret 2025.
Muhammadiyah mengusulkan sidang isbat untuk menentukan Idul Fitri 1445 H ditiadakan. Alasannya posisi hilal diperkirakan bisa terlihat dan menghemat anggaran.
Sidang isbat penetapan awal puasa Ramadan 2025 digelar pada 28 Februari. Kegiatan itu diselenggarakan di Auditorium H.M. Rasjidi, Kementerian Agama, Jakarta.