detikNews
Video AHY: 10 Tahun di Luar Pemerintahan, Sering Kali Kita Dikucilkan
Ketum Demokrat AHY mengatakan tidak mudah selama 10 tahun berada di luar pemerintahan. AHY merasa Demokrat dikucilkan hingga menjadi musuh bersama.
Minggu, 23 Feb 2025 23:50 WIB