KPK memanggil mantan Sekjen Kementerian Agama (Kemenag) Nizar Ali (NA) hari ini. Nizar diperiksa sebagai saksi kasus korupsi kuota haji Kemenag tahun 2024.
Pemulangan jemaah haji dari Debarkasi Surabaya selesai 11 Juli. Tercatat 103 jemaah wafat, 90 di antaranya di Arab Saudi. Kloter terakhir tiba sore itu.