Satpol PP DKI Jakarta menggelar Operasi Bina Tertib Praja di wilayahnya. Mereka akan menindak pengatur lalu lintas tanpa kewenangan hingga pedagang asongan.
Oknum aparatur sipil negara (ASN) Satpol PP Kabupaten Majene, Sulawesi Barat (Sulbar) berinisial AN (38) ditangkap polisi atas kasus penyalahgunaan narkoba.