Kemacetan panjang terjadi di sejumlah jalan di Jakarta Selatan. Kemacetan antara lain terjadi di Jalan Senopati, Jalan Kapten Tendean, dan Jalan Gatot Subroto.
Belang kasus korupsi Bandung Smart City jilid II kembali terbuka di persidangan. Dishub Bandung sempat menggadaikan paket pengadaan demi menyediakan uang THR.
Jalan Karantina, Kelurahan Durian, Medan Timur, rusak parah hingga licin. Kondisi itu disebabkan proyek pembangunan drainase Pemerintah Kota (Pemkot) Medan.
Menhub Budi Karya Sumadi menganggap kemacetan di kawasan wisata di Bali sudah tergolong parah. Budi mengatakan kemacetan di Bali merupakan kejadian luar biasa.