Belasan kapal nelayan di lokasi tambat labuh wilayah Panjang Wetan, Pekalongan Utara, terbakar sejak dini hari tadi. Saat ini proses pemadaman masih dilakukan.
Kapal RIB 04 Pandudewanata milik Basarnas meledak di Tidore, Maluku Utara, saat pencarian nelayan hilang. Tiga orang tewas, satu wartawan masih hilang.
Video aksi nelayan Juwana, Pati, mengepung kapal nelayan Taiwan di Lautan Papua beredar di TikTok. Begini penjelasan Ketua Umum Solidaritas Nelayan Indonesia.
Kapal nelayan Pulau Tujuh, Kepulauan Riau, hilang di perairan Bangka. Tim SAR gabungan dikerahkan untuk mencari kapal yang dinakhodai seorang diri itu.
Nelayan mengalami kecelakaan kapal terbalik akibat cuaca buruk di perairan Pulau Cipir, Kepulauan Seribu. Tim SAR menemukan korban dalam kondisi tewas.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyerahkan bantuan dua unit kapal perikanan asing hasil rampasan kasus illegal fishing kepada nelayan Indonesia.