detikSumbagsel
Polisi Periksa 5 Saksi Terkait Remaja Putri Tewas di Kuburan Cina Palembang
Kasus kematian remaja putri ditemukan tewas di kuburan Cina, Palembang masih diselidiki. Saat ini, polisi sudah melakukan pemeriksaan terhadap 5 orang saksi.
Senin, 02 Sep 2024 20:00 WIB