Fenomena angin puting beliung melanda perairan selatan Jembrana akibat siklon tropis Zelia. BMKG imbau masyarakat waspada cuaca ekstrem hingga sepekan.
BMKG menjelaskan fenomena hujan jelly di Gorontalo Utara, disebabkan oleh faktor biologis, meteorologi, dan pencemaran. Penelitian lebih lanjut diperlukan.