Setiap 2 November, ada peringatan Hari Internasional Mengakhiri Impunitas atas Kejahatan terhadap Jurnalis. Impunitas berarti keadaan tidak dapat dipidana.
Berikut sejarah Hari Internasional Mengakhiri Impunitas untuk Kejahatan terhadap Jurnalis dan Indeks Keselamatan Jurnalis (IKJ) di Indonesia pada 2022.