detikJogja
13 Damkar Diterjunkan Padamkan Kebakaran Pabrik Garmen di Sleman
Kebakaran pabrik garmen di Balong, Kapanewon Ngaglik, Kabupaten Sleman belum bisa dipadamkan hingga pagi ini. Untuk pemadaman, petugas menerjunkan 13 damkar.
Rabu, 21 Mei 2025 09:32 WIB