Edward Tannur buka suara terkait aksi penganiayaan yang dilakukan anaknya hingga menewaskan Dini. Berikut sederet pernyataan anggota DPR RI nonaktif PKB itu.
Polisi akhirnya menjerat Ronald dengan pasal pembunuhan. Sebelumnya, pria yang menganiaya kekasihnya Dini hingga tewas ini hanya dijerat pasal penganiayaan.
Politikus PKB Edward Tannur menegaskan tak ada intervensi dalam kasus anaknya Gregorius Ronald Tannur (31) menganiaya Dini Sera Afrianti (27) hingga tewas.
Kematian Dini Sera Afrianti alias Andini (27) meninggalkan luka mendalam bagi keluarga di Sukabumi. Sebelum tewas oleh Ronald, Dini sempat menelepon ibunya.
Anggota DPR RI Fraksi PKB Edward Tannur meminta anaknya, Gregorius Ronald Tannur (31), bertanggung jawab atas tewasnya Dini Sera Afrianti alias Andini (27).