detikNews
6 Pemotor di Sulsel Jatuh ke Sungai Akibat Jembatan Gantung Putus
Sebanyak 6 orang pemotor di Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan (Sulsel), jatuh ke sungai gegara tali jembatan gantung yang dilewatinya terputus.
Jumat, 13 Sep 2024 02:40 WIB