detikFinance
Sah! Filianingsih Diangkat Sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia
Filianingsih Hendarta resmi diangkat sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia yang akan mengemban tugas pada 2023-2028 mendatang.
Selasa, 18 Apr 2023 16:07 WIB







































