Program makan bergizi gratis (MBG) menjadi sorotan pasca banyaknya kasus keracunan makanan. Pakar memberikan imbauan untuk orang tua-guru dalam mencegahnya.
Status tanggap darurat di Nunukan ditetapkan akibat banjir dan longsor. BPBD mengantisipasi dampak hujan dari Malaysia dan mempersiapkan evakuasi warga.