Polisi menetapkan tiga tersangka di kasus pengeroyokan terhadap anak di bawah umur di Indramayu. Dia mengakui telah mengeroyok dua anak dari desa tetangga.
Sekuriti Rumah Sakit di Palopo, menjadi korban penganiayaan dua orang pengunjung. Korban luka berat hingga patah tulang hidung akibat terkena lemparan batu.
Massa pengantar jenazah mantan Gubernur Papua, Lukas Enembe, sempat ricuh di Jayapura. Pihak keluarga almarhum Lukas Enembe menyampaikan permohonan maaf.