Sepakbola
Arsenal Akhiri Kutukan 14 Tahun Gagal ke Perempatfinal Liga Champions
Arsenal memecahkan kutukan tak pernah lolos ke perempatfinal Liga Champions usai menyingkirkan FC Porto. Terakhir kali, The Gunners ke 8 besar pada 2009/2010.
Rabu, 13 Mar 2024 08:00 WIB