detikJatim
Angin Kencang Porak-porandakan Madiun, 54 Rumah Rusak-4 Orang Luka
Hujan disertai angin kencang menyebabkan pohon tumbang di Saradan dan Mejayan, Madiun. Angin kencang juga membuat 54 rumah rusak dan 4 orang mengalami luka.
Kamis, 08 Sep 2022 22:04 WIB