BMKG Makassar mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem di Sulsel yang diperkirakan terjadi pada 20 hingga 23 Februari mendatang. Simak wilayah yang terdampak.
Tiga waduk dan bendungan yang ada di Sulawesi Selatan (Sulsel) patut diwaspadai. Curah hujan yang tinggi dapat memicu air meluap hingga mengakibatkan banjir.
Waduk Tunggu Pampang, Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel) meluap hingga air meluber ke jalan. Sejumlah sepeda motor mogok lantaran nekat menerobos banjir.
PSM Makassar memilih melakukan pemusatan latihan di Jakarta International Stadium (JIS) jelang laga melawan Persik Kediri di pekan ke-25 Liga 1 2022/2023