Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen), Abdul Mu'ti mengapresiasi penerapan digitalisasi pembelajaran di Kalteng. Apa kata Kadisdik Kalteng?
Anggota Komisi X DPR RI, Ledia Hanifa, mengingatkan pemerintah untuk melakukan pemetaan sebelum 330 ribu layar digital pintar diedarakan ke sekolah-sekolah.