detikJabar
Mogok Produksi Batal, tapi Harga Tahu-Tempe di Jabar Bakal Naik
Rencana aksi mogok produksi tahu dan tempe serentak di Jabar batal dilakukan. Konsekuensinya, harga tahu dan tempe bakal naik per 20 Oktober.
Kamis, 13 Okt 2022 08:15 WIB