Kejari Tanjung Perak menerima penghargaan dari KPK atas prestasi dalam membongkar kasus korupsi. Penghargaan ini diharapkan memotivasi upaya pencegahan korupsi.
Tunjangan DPRD Banyumas jadi perbincangan karena dinilai terlalu besar. Kejaksaan Negeri (Kejari) Purwokerto turut menyoroti nilai tunjangan anggota dewan ini.
Walkot Ratu Dewa mendukung program restorative justice Kejari Palembang, memberikan bantuan gerobak bakso untuk pemulihan sosial dan ekonomi tersangka.
Kejari Tanjung Perak selidiki dugaan korupsi PT APBS dan Pelindo, fokus pada kerugian negara dan dampak lingkungan. Rincian akan disampaikan dalam persidangan.