×
Ad

230 Orang Telah Terima Kunci, Intip Jeroan Rumah Subsidi Rp 166 Juta di Serang

Sekar Aqillah Indraswari - detikProperti
Jumat, 13 Des 2024 09:15 WIB
1 dari 7

Rumah subsidi di Perumahan Pondok Taktakan Indah Serang, Banten ini memiliki luas bangunan 30 meter persegi dan luas lahan 60 meter persegi. Harga jual Rp 166 juta per unit. Lokasinya berada di Jalan Raya Dranggong, Kp. Ranca Sawah Drangong, TaktakanKota Serang, Banten.

Jakarta - PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) lakukan serah terima kunci kepada 230 pembeli Perumahan Pondok Taktakan Indah lewat KPR BTN. Begini wujud rumahnya.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork