Gempa bumi berkekuatan magnitudo 2,5 terjadi di Bantul. Gempa ini berpusat di perairan.
"Info Gempa Mag:2,5 SR, 28-Dec-23," kata BMKG Stasiun Geofisika Banjarnegara dalam keterangan tertulisnya, Kamis (28/12/2023).
BMKG mencatat gempa terjadi pukul 23.39 WIB. Titik koordinat gempa berada di 8,86 Lintang Selatan dan 109,97 Bujur Timur.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pusat gempa berada di 114 km barat daya Bantul. "Kedalaman (gempa) 10 km," terangnya.
Hingga berita ini ditulis belum diketahui dampak akibat gempa ini.
(ams/ams)












































Komentar Terbanyak
Mahfud MD Ungkap Rekomendasi KPRP soal Rekrutmen Polri: Tak Ada Lagi Titipan
Berkas Roy Suryo-dr Tifa soal Fitnah Ijazah Jokowi Dilimpahkan ke Kejaksaan
Fortuner Terjun ke Kebun di Jalan Dlingo-Imogiri Bantul