Tasikmalaya - Upaya pemerataan pendidikan kembali mendapat dorongan baru dengan hadirnya Sekolah Rakyat Integrasi 41 Kota Tasikmalaya, Jawa Barat.
(/)
Foto Edu
Sekolah Rakyat Terintegrasi di Tasikmalaya, Pendidikan Gratis Kian Mudah Diakses
Jumat, 21 Nov 2025 20:01 WIB
BAGIKAN
Pada Jumat (21/11/2025), suasana kelas tampak hidup ketika para siswa dengan antusias mendengarkan penjelasan dari guru mereka. Sekolah ini menjadi salah satu dari ratusan sekolah rakyat yang telah beroperasi di berbagai daerah di Indonesia. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
BAGIKAN