7 Potret Rumah Kaca BRIN yang Menyerupai Bunga Rafflesia, Ada Apa Saja?

Nikita Rosa - detikEdu
Senin, 22 Mei 2023 19:30 WIB
1 dari 7
Rumah Kaca Biodiversitas Tropika Nasional Terpadu baru selesai dibangun pada Januari lalu. Memiliki luas total sekitar 10.000 meter persegi, bangunan ini terbagi menjadi tiga lantai. (Foto: Nikita Rosa/detikedu)
Jakarta - BRIN akan membuka Rumah Kaca Biodiversitas Tropika Nasional Terpadu di KST Soekarno BRIN, Cibinong, Jawa Barat. Seluas 10.000 meter persegi, begini potretnya.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork