20 Contoh Soal PJOK Kelas 10 Kurikulum Merdeka Belajar dan Jawabannya

Awalia Ramadhani - detikEdu
Rabu, 30 Nov 2022 15:00 WIB
Foto: agung pambudhy/20 Contoh Soal PJOK Kelas 10 Kurikulum Merdeka Belajar dan Jawabannya
Jakarta -

Detikers yang saat ini kelas 10, mari latihan soal PAS PJOK Kelas 10 yang sesuai dengan Kurikulum Merdeka Belajar. Hal ini agar saat mengerjakan soal nantinya bisa lebih maksimal menjawabnya.

Berdasarkan Buku Panduan Guru Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan Untuk SMA/SMK Kelas 10, ada 8 materi PJOK yang dipelajari dalam Kurikulum Merdeka Belajar. Sementara untuk semester 1, materi PJOK Kelas 10 di antaranya adalah:

1.Permainan bola basket

2.Permainan sepak bola

3.Permainan bola tangan

4.Permainan bola voli

Berikut adalah contoh soal PJOK kelas 10 Kurikulum Merdeka Belajar, yang dikutip dari beberapa sumber:

1. Memasukkan bola pada saat badan melayang setelah melangkah dan menolak mendekati ring basket merupakan salah satu teknik shooting dengan istilah...

6. Untuk mempermudah penguasaan bola oleh teman, arah umpan pendek yang yang baik adalah...

A. rata dengan tanah

B. setinggi perut

C. setinggi dada

D. tinggi arah

Jawaban: A

7. Tendangan ke arah gawang untuk menghasilkan gol dari luar kotak penalti, sebaiknya dilakukan dengan kaki bagian

A. dalam

B. punggung

C. bawah depan

D. bawah belakang

Jawaban: B

8. Untuk menghasilkan arah bola yang lurus dan melambung, bagian bola yang ditendang adalah bagian... dan... bola.

A. atas, tengah

B. kanan, bawah

C. kiri, tengah

D. tengah, bawah

Jawaban: D

9. Kontrol bola yang baik adalah...

A. dekat dengan lawan

B. dekat dengan teman

C. dekat dengan badan

D. dekat dengan garis

Jawaban: C

10.Mengontrol bola oleh pemain dapat dilakukan dengan menggunakan bagian....

A. kaki

B. paha

C. dada

D. kecuali tangan

Jawaban: D




(nwy/nwy)

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork