detikNewsRabu, 24 Feb 2021 22:40 WIB Dicurigai Lakukan Cyber Crime, 5 WN Inggris Ditangkap Imigrasi Jaksel Kelima WN Inggris tersebut melakukan kegiatan yang dicurigai mengarah ke cyber crime, di sebuah PT di Kebayoran Baru, Jaksel.