detikTravelRabu, 22 Sep 2021 12:03 WIB
Kisah Stasiun Jatinegara, Sempat Pindah dan Ganti Nama Lho
Stasiun Jatinegara tidak hanya sekedar penghubung warga Jakarta dengan Bekasi saja. Namun ada sejarah dibalik nama serta lokasinya yang sekarang.












































