detikTravelSabtu, 10 Okt 2020 07:42 WIB Kebun Binatang Ini Kedatangan Bayi Jerapah Langka Kebun binatang Amnéville di Prancis sedang dalam atmosfer bahagia. Itu setelah kelahiran jerapah dalam 30 tahun terakhir dan dari jenis yang langka.