detikSumutRabu, 04 Sep 2024 21:54 WIB Bersandar di Aceh, KM Kelud Jadi Hotel Terapung Selama PON XXI KM Kelud akan jadi hotel terapung untuk PON XXI. Pj Gubernur Aceh Safrizal berharap pengalaman unik ini dapat dinikmati oleh semua kontingen.