detikJatengJumat, 13 Jan 2023 17:20 WIB 4 Rekomendasi Warung Wedang Tahu Minuman Legendaris Khas Semarang Wedang tahu merupakan salah satu kuliner khas Kota Semarang yang cukup legendaris. Unik karena tahu biasanya untuk lauk makan, ini dibuat minuman atau wedang.