detikFoodSabtu, 05 Jun 2021 12:00 WIB Abdel Achrian Suka Makan di Warteg, Ini 5 Warteg Favoritnya! Pelawak senior Abdel Achrian sangat suka makan di warteg. Dalam YouTube-nya, ia sering merekomendasikan warteg enak yang menjadi favoritnya. Dimana saja?