detikSulselJumat, 09 Jun 2023 16:56 WIB
Wanita di Pangkep Tewas Terlilit Mesin Perahu gegara Ketiduran
Wanita bernama Dahlia (45) di Pangkep tewas usai tubuhnya terlilit mesin perahu yang ditumpanginya. Korban diduga ketiduran hingga terjatuh di mesin kapal.










































