
InJourney Catat Pengunjung Borobudur Selama Waisak Tembus 100 Ribu Orang
Angka tersebut merupakan total kunjungan baik pengunjung reguler maupun Umat Buddha yang mengikuti perayaan Waisak dan juga para pendukung acara.
Angka tersebut merupakan total kunjungan baik pengunjung reguler maupun Umat Buddha yang mengikuti perayaan Waisak dan juga para pendukung acara.
Candi Borobudur didorong bukan hanya tempat wisata sejarah dan budaya, akan tetapi juga sebagai pusat spiritualitas yang terbuka untuk semua kalangan.
Balon udara beraneka warna turut memeriahkan Bhumi Mandala Festival. Festival yang bertepatan dengan perayaan Hari Raya Waisak itu digelar dengan meriah.
Perayaan Waisak di Candi Borobudur 2025 menunjukkan toleransi antaragama. Umat Buddha dan pengunjung dari berbagai latar belakang merayakan bersama.
Menteri Kebudayaan Fadli Zon mengingatkan pentingnya Hari Waisak sebagai momen yang tak hanya merefleksikan nilai-nilai religius, namun juga spiritual.
KBS memprediksi 13 ribu pengunjung di hari terakhir long weekend Waisak, meski hujan. Puncak pengunjung terjadi pada Minggu dengan 19 ribu orang.
Bandara Ngurah Rai Bali mencatat 213.773 penumpang selama libur Waisak 2025, meningkat 21% dari rata-rata harian. Operasional penerbangan berjalan lancar.
Ribuan lampion terbang di atas langit Borobudur dalam perayaan hari Waisak. Lampion tersebut membawa terbang harapan-harapan para umat Buddha.
Pelepasan lampion saat Perayaan Hari Raya Waisak di Candi Borobudur menjadi momen yang paling dinanti. Saat lampion mulai terbang, pemandangannya begitu indah.
Ratusan drone dikerahkan membentuk formasi tertentu dalam detik-detik peringatan Waisak di Borobudur.