
Hasto Soal Saeful Tersangka KPK: Saat Saya Anggota DPR, Dia Jadi Staf
Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto mengakui bahwa salah seorang tersangka suap terhadap mantan Komisioner KPU Wahyu Setiawan, Saeful pernah menjadi stafnya.
Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto mengakui bahwa salah seorang tersangka suap terhadap mantan Komisioner KPU Wahyu Setiawan, Saeful pernah menjadi stafnya.
KPK mengkonfirmasi kepada Hasto perihal sumber dana yang didapat Wahyu. Aspek itu adalah satu dari seluruh fakta yang ada di berita acara permintaan keterangan.
Komisioner KPU Evi Novida Ginting selesai diperiksa oleh penyidik KPK terkait kasus dugaan suap pergantian antarwaktu (PAW) anggota DPR dari PDIP.
Komisioner KPU Hasyim Asy'ari diperiksa KPK sebagai saksi kasus suap Wahyu Setiawan. Dia mengaku ditanyai terkait pergantian PAW anggota DPR dari PDIP.
Komisioner KPU Hasyim Asy'ari mengaku sempat ditanya penyidik KPK mengenai komunikasinya dengan Wahyu Setiawan sebelum operasi tangkap tangan (OTT).
Dua komisioner KPU, Hasyim Asy'ari dan Evi Novida Ginting, memenuhi panggilan penyidik KPK.
Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto dipanggil KPK terkait kasus suap penetapan pergantian antarwaktu (PAW) anggota DPR 2019-2024.
KPK memeriksa 2 pejabat KPU saksi kasus suap PAW anggota DPR yang menjerat eks komisioner KPU Wahyu Setiawan. Para saksi dicecar soal proses administrasi PAW.
Evi mengaku tidak ada persiapan khusus menjelang diperiksa KPK. Rencananya, Evi akan diperiksa besok, Jumat (24/1), pukul 10.00 WIB.
Ketua KPU Arief Budiman mengatakan KPK juga akan memanggil Evi Novida Ginting.