
Update Banjir-Longsor Manado: 1.110 Rumah Rusak, 1.674 Warga Mengungsi
Banjir bandang dan longsor di Manado, Sulut dilaporkan sudah berangsur surut. Total 1.110 rumah dilaporkan rusak dan 1.674 warga mengungsi ke tempat aman.
Banjir bandang dan longsor di Manado, Sulut dilaporkan sudah berangsur surut. Total 1.110 rumah dilaporkan rusak dan 1.674 warga mengungsi ke tempat aman.
Sebanyak 400 rumah terendam banjir di Manado, Sulawesi Utara. Sementara longsor mengakibatkan 53 unit rumah rusak.