
Data Terkini Banjir-Longsor di Manado: 400 Rumah Terendam, 3.013 KK Terdampak
Sebanyak 400 rumah terendam banjir di Manado, Sulawesi Utara. Sementara longsor mengakibatkan 53 unit rumah rusak.
Sebanyak 400 rumah terendam banjir di Manado, Sulawesi Utara. Sementara longsor mengakibatkan 53 unit rumah rusak.
Banjir dan longsor melanda wilayah di Kota Manado, Sulawesi Utara, disebabkan curah hujan tinggi pada Jumat, 27 Januari 2023. Korban terdampak dievakuasi.