
Heru Budi Temui Mendagri Tito Bahas Putusan UMP DKI 2022 Rp 4,5 Juta
Heru Budi bakal bertemu dengan Mendagri Tito Karnavian hari ini. Pertemuan itu membahas mengenai UMP DKI 2022 sebesar Rp 4,5 juta.
Heru Budi bakal bertemu dengan Mendagri Tito Karnavian hari ini. Pertemuan itu membahas mengenai UMP DKI 2022 sebesar Rp 4,5 juta.
Gugatan eks Gubernur DKI Anies Baswedan soal UMP 2022 kalah di tingkat banding. PTTUN memutuskan menguatkan putusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta.
Gubernur Anies Baswedan dituntut ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) atas langkahnya menaikkan UMP yang dianggap di luar skema aturan yang berlaku.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengajukan banding atas putusan PTUN Jakarta terkait penurunan UMP. Saat ditanya soal itu Menaker Ida Fauziah enggan bicara.
Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) menyatakan akan berpegang pada putusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) terkait upah minimum provinsi Jakarta 2022.
Gubernur DKI Anies Baswedan buka suara soal banding putusan PTUN Jakarta soal penurunan UMP. Anies menyebut pihaknya menghormati proses hukum yang berjalan.
Keputusan Gubernur DKI Jakarta menaikkan upah minimum provinsi senilai Rp 4,6 juta di tahun 2022 berbuntut polemik yang panjang.
Pemprov DKI Jakarta belum bersikap soal putusan PTUN terkait UMP 2022. Wagub DKI Jakarta Ahmad Riza Patria berjanji pihaknya akan segera menentukan sikap.
Buruh meminta Anies segera melakukan banding pada putusan PTUN. Jika tidak, serikat buruh bakal melakukan banding langsung lewat jalur tergugat intervensi.
Said Iqbal menyatakan bila pengusaha tetap memaksa kehendak untuk menurunkan UMP sesuai keputusan PTUN pihaknya mengancam mogok kerja.