Jumat, 27 Okt 2023 17:06 WIB
Menaker Sebut Pembahasan Kenaikan UMP 2024 Rampung 31 Oktober
Menteri Tenaga Kerja Ida Fauziyah, mengatakan bahwa pembahasan mengenai kenaikan Upah Minimum Provinsi bakal rampung pada 31 Oktober mendatang.
Jumat, 27 Okt 2023 17:06 WIB
Menteri Tenaga Kerja Ida Fauziyah, mengatakan bahwa pembahasan mengenai kenaikan Upah Minimum Provinsi bakal rampung pada 31 Oktober mendatang.
Jumat, 27 Okt 2023 14:28 WIB
Massa buruh menggelar aksi di Patung Kuda, Jakarta Pusat menuntut kenaikan upah minimum 2024 sebesar 15 persen. Jalan Medan Merdeka Barat ditutup.
Rabu, 25 Okt 2023 15:17 WIB
Massa dari elemen buruh menggeruduk Balai Kota DKI Jakarta. Buruh membawa sejumlah tuntutan, salah satunya meminta agar UMP 2024 naik menjadi Rp 6 juta.
Video 20Detik
Senin, 16 Okt 2023 13:39 WIB
Kemnaker memberi kepastian UMP bakal naik tahun depan lantaran melihat geliat ekonomi. Namun untuk besaran kenaikannya belum diungkap.
Senin, 16 Okt 2023 09:25 WIB
Kemnaker memastikan upah minimum provinsi (UMP) tahun depan. Kenaikan UMP ini diharapkan tidak menimbulkan protes dari pengusaha.
Kabar Finance
Minggu, 15 Okt 2023 21:30 WIB
Upah Minimum Provinsi (UMP) diperkirakan akan naik tahun 2024. Kemnaker mengatakan bakal mengumumkan UMP 2024 pada akhir November 2023.
Rabu, 13 Sep 2023 14:39 WIB
Asosiasi Serikat Pekerja Indonesia (ASPEK Indonesia) mendesak Pemerintah untuk menaikkan upah minimum sebesar 15% pada tahun 2024.
Sabtu, 22 Jul 2023 15:19 WIB
Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) bakal mengumumkan Upah Minimum Provinsi (UMP) 2024 pada akhir November 2023.