detikJabarJumat, 29 Mar 2024 09:29 WIB Gerai Produk UMKM Khas Tasikmalaya Siap Sambut Pemudik di Stasiun KA Pemudik tujuan Tasikmalaya atau yang singgah di stasiun KA kini memiliki kesempatan mendapatkan oleh-oleh khas Tasikmalaya. Ada sejumlah gerai UMKM dibuka.