
Mengenal Sowo Emprit, Ular yang Melingkari Pilar Bangsal Keraton Yogya
Komunitas Sioux memastikan ular yang melingkari pilar Bangsal Magangan Keraton Yogya adalah jenis sowo emprit. Di mana ular itu biasa tinggal dan cari makan?
Komunitas Sioux memastikan ular yang melingkari pilar Bangsal Magangan Keraton Yogya adalah jenis sowo emprit. Di mana ular itu biasa tinggal dan cari makan?
Ahli dari Komunitas Ular Sioux memastikan jenis ular yang tertangkap kamera sedang melingkari pilar di Bangsal Magangan Keraton Yogyakarta. Ular apakah itu?
Masyarakat digegerkan dengan foto penampakan ular yang melingkar di salah satu tiang atau pilar Bangsal Magangan Keraton Yogyakarta. Ular apa itu?
Foto penampakan ular melingkari salah satu tiang atau pilar Bangsal Magangan Keraton Yogyakarta sedang menjadi pembicaraan hangat. Apa fungsi bangunan tersebut?
"Wujudnya (ular) itu kok seperti beras wutah (beras tumpah), tlenik-tlenik (motif titik-titik) tidak seperti biasanya," ujar Romo Tirun.
Pihak Keraton Yogyakarta membenarkan kejadian ular misterius melingkari pilar Bangsal Magangan. Namun kejadian itu dianggap biasa terjadi dan tidak mengejutkan.
"Jadi hal-hal yang tidak biasa di luar sudah biasa di keraton, tidak pada terkejut. Apalagi harinya malam Jumat Kliwon dan sedang memperingati haulnya HB IX"
Viral di medsos penampakan ular yang melingkar di salah satu pilar bangsal magangan Keraton Yogyakarta. Pihak Keraton membenarkan kejadian itu.