detikBaliSabtu, 03 Sep 2022 14:42 WIB Gagal Lewati Tanjakan, Truk Sampah di Tabanan Terjun ke Jurang Sebuah truk engkel bermuatan sampah terjun ke jurang di jalan penghubung antara Banjar Jadi Desa dan Sanggulan, Kecamatan Kediri, Tabanan, Bali.